Sekilas tentang DeepFreeze
Faronics Corporation adalah sebuah perusahaan yang menciptakan beberapa software untuk mengelola, mempermudah dan mengamankan komputer. Melalui moto "Intelligent Solutions for Absolute Control", Faronics membuat aplikasi yang begitu populer yaitu Deep Freeze. Kemampuan utama Deep Freeze yaitu melindungi sistem konfigurasi komputer dari kerusakan dan serangan berbahaya misal Virus tanpa membatasi akses user. Kerusakan akibat virus memang bisa diatasi dengan Aplikasi Antivirus, namun bila belum ada update terbaru yang bisa menghilangkannya maka Deep Freeze bisa menjadi solusi alternatif.
Hingga saat ini Deep Freeze berkembang sampai versi 7.0. dan sudah support Windows 7. Bagi anda yang berminat untuk mencoba download secara gratis.
0 komentar:
Posting Komentar